TRAINING MANAGING CHANGE & CONFLICT
Training Manajemen Perubahan Dan Konflik
Training Model Perubahan Dan Peran Dalam Perubahan Organisasi
Perubahan adalah bagian kehidupan yang pasti terjadi. Namun sering kali perubahan akan menimbulkan konflik karena adanya perbedaan-perbedaan dari individu itu sendiri ataupun lingkungannya. Perbedaan tersebut bisa berupa perbedaan keinginan, cara kerja, sistem nilai, gaya-gaya yang ditampilkan dan cara berfikir. Masalahnya, menangani konflik menjadi rumit karena kita harus dapat membedakan konflik yang dalam kehidupan sehari-hari, 80% disebabkan oleh kesalahpahaman dan 20% disebabkan oleh perbedaan nilai.
Pelatihan ini akan memberikan pemahaman dan kiat kepada peserta untuk bisa menghadapi serta mengatasi perubahan dan konflik dengan sebaik-baiknya. Terutama konflik yang terjadi dalam kegiatan di tempat kerja
Pelatihan ini ditekankan pada: Peningkatan ketrampilan ( SKILL ), Peningkatan sikap ( ATTITUDE ) dan Pembelajaran pengetahuan (KNOWLEDGE).
Outline :
1. Berbagai model perubahan dan Peran dalam perubahan organisasi
2. Mengapa orang tidak menyukai perubahan
3. Penggunaan Matrix perubahan dan Tingkat keluasan perubahan
4. Mengatasi keengganan & penolakkan untuk perubahan
5. Berbagai cara untuk mengelola dinamika perubahan dalam organisasi
6. Metode untuk mengelola hubungan antar kelompok
7. Mengatasi konflik dan Pergeseran pandangan tentang konflik
8. Konflik yang fungsional dan disfungsional
9. Proses terjadinya konflik dan Sumber konflik dalam organisasi
10. Teknik menangani konflik
11. Sinergi dalam penyelesaian konflik
Workshop Leader :
Achmad Sablie, Drs. Psi.
Berlatar belakang pendidikan Fakultas Psikologi dari UI, pengalaman dibidang Marketing dan HR Management, terakhir sebagai Head of HRD Division di RCTI, HR Director di Hero Group of Companies, Human Resources Development Huffco / VICO Indonesia (Oil and Gas Coy) dan PT Semen Cibinong. Banyak memberikan pelatihan dan seminar dibidang Communication, Soft Skills dan HR Management, Senior Instruktur sekolah Pengembangan Pribadi John Robert Powers, Senior Consultant di Gede Prama Dynamics Consulting dan masih aktif sebagai konsultan internal HR di sebuah perusahaan manufacturing. Berbagai topik unggulan pelatihan
Jadwal Portal Cari Training 2024
- batch 1 : 23 – 24 Januari 2024
- batch 2 : 7 – 8 Februari 2024
- batch 3 : 6 – 7 Maret 2024
- batch 4 : 23 – 24 April 2024
- batch 5 : 7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
- batch 6 : 11 – 12 Juni 2024
- batch 7 : 17 – 18 Juli 2024
- batch 8 : 21 – 22 Agustus 2024
- batch 9 : 18 – 19 September 2024
- batch 10 : 8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
- batch 11 : 5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
- batch 12 : 10 – 11 Desember 2024
Investasi dan Lokasi pelatihan:
- Yogyakarta
- Jakarta
- Bandung
- Bali
- Surabaya
- Lombok
Catatan : Apabila perusahaan membutuhkan paket in house training, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan.
Fasilitas :
- FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara/Stasiun/Terminal)
- Module / Handout
- Flashdisk
- Sertifikat
- FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
- Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
- 2xCoffe Break & 1 Lunch, Dinner
- FREE Souvenir Exclusive
- Training room full AC and Multimedia