TRAINING PETUGAS P3K PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN

Apakah Anda Seorang :

  • Staff SDM di sebuah perusahaan
  • Manager di sebuah perusahaan
  • Pimpinan di sebuah perusahaan
  • Supervisor di sebuah perusahaan
  • Petugas P3K di sebuah perusahaan
  • Yang ingin mengetahui P3K pertolongan pertama pada kecelakaan

Berikut ini adalah Fakta Mengenai Petugas P3K Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan :

Kebanyakan badan usaha atau industri tidak memperhatikan pentingnya sebuah bantuan medis dalam mengurangi resiko dan menangani kecelakaan kerja yang terjadi. Akibatnya, menurut data statistik Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) sepanjang tahun 2018 saja tercatat ada 147.000 kecelakaan kerja. Artinya, ada sekitar 40.273 kasus kecelakaan kerja per hari. Artinya, peran petugas P3K sangat vital dalam mengurangi dan meminimalisir jumlah kecelakaan kerja dan resiko kematian yang diakibatkannya. Tidak cukup disini saja, tidak semua petugas P3K pantas untuk menangani medis di badan usaha atau industri. Hanya mereka yang sudah mendapatkan pelatihan P3K secara intensif. Hal ini sudah diatur dan ditulis secara nyata di dalam Permenaker No: PER.15/MEN/VIII/2008 bahwa petugas P3K yang ditunjuk oleh suatu badan usaha atau industri harus memiliki lisensi dan buku kegiatan P3K langsung dari ins ansi yang sudah mendapatkan izin dari pemerintah (Pasal 2 ayat 1).

Apa manfaat mengikuti pelatihan ini ?

  1. Mengetahui dan mampu mencegah terjadinya bahaya kepada pekerja di lingkungan kerja
  2. Ikut andil dan turut serta dalam menangani dan mencegah adanya kecelakaan kerja
  3. Mengetahui dan mampu memberikan ide dan saran untuk pencegahan kecelakaan kerja
  4. Mengetahui dan mampu Bertindak cepat dan tepat waktu saat terjadinya kecelakaan kerja
  5. Mengetahui dan mampu memaksimalkan kotak P3K yang disediakan oleh perusahaan, badan usaha, atau industri untuk meminimalisir efek kecelakaan kerja

Berita Baiknya adalah :

Kami menyediakan pelatihan Petugas P3K Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan. Kegiatan pelatihan dirancang agar peserta dapat memahami secara komprehensif materi yang disampaikan, sehingga dapat dimplementasikan secara aplikatif dalam dunia kerja.

Siapa Yang Akan Menjadi Pembicara Pada Pelatihan ini ?

Dokumentasi-SQN13-e1671160091674.jpg

Instruktur yang mengajar pelatihan Petugas P3K Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan ini adalah instruktur yang berkompeten di bidang Petugas P3K Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan baik dari kalangan akademisi maupun praktisi.

Materi Pelatihan Apa Yang Akan Didapatkan?

  • Peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3k)
  • Dasar-dasar Kesehatan Kerja
  • Dasar-dasar Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan (P3K)
  • Anatomi dan Fatal tubuh manusia
  • Pedoman Penyediaan
  • Bahaya dan penanganan terhadap sengatan panas, keracunan, paparan bahan kimia, kejang
  • Gangguan lokal (luka, pendarahan, luka bakar, patah tulang) dan tindakan pertolongannya
  • Gangguan kesadaran dan tindakan pertolongannya
  • Gangguan peredaran darah dan tindakan pertolongannya
  • Resusitasi jantung paru 11.Evakuasi korban (prosedur dan para pengangkutan korban)
  • P3K pada keadaan tertentu (P3K pada kecelakaan diruang tertutuo /terbatas dan P3K sengatan listrik)
  • Praktek

Metode Pelatihan

Presentasi

Pelatihan dengan metode Presentation untuk matrikulasi dan penyampaian materi

Diskusi

Komunikasi interaktif antara trainer dan peserta didalam kelas​

Studi Kasus

Membahas contoh permasalahan yang ada dan berbagi pengalaman

Praktek

Praktek Lapangan untuk peserta belajar dan berlatih secara mandiri

Selain Materi Pelatihan Benefit Apa Lagi Yang Akan Didapatkan

Sertifikat

Lunch

Coffee Break

USB Flasdisk

Modul

Souvenir

Transport

Jogja Dinner

Training Kit

Affrodable Investment

Lokasi Pelatihan

Berapa Investasi Jika Saya Upgrade Skill?

Investasi pelatihan selama dua hari tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call). *Please feel to contact us.

Apabila perusahaan membutuhkan paket lain IN HOUSE TRAINING, anggaran investasi pelatihan dapat menyesuaikan dengan anggaran perusahaan

JADWAL PELATIHAN TAHUN 2023

Januari

18-19 / 26-27

Februari

15-16 / 23-24​

Maret

8-9 / 23-24

April

18-19 / 20-21

Mei

19-20 / 24-25

Juni

15-16 / 22-23

Juli

18-19 / 26-27

Agustus

11-12 / 24-25

September

14-15 / 21-22

Oktober

12-13 / 26-27

November

16-17 / 26-27

Desember

7-8 / 22-23

Tanyakan pada kami ?

We are here to help you! Do not hesitate to ask us anything. Click below to start chat.

Marketing

AFIV

Online

AFIV

Hai, tanyakan pada kami ? 00.00
мега даркнет